Selasa, 03 Oktober 2017

Pisang Kepok Bermanfaat Bagi Tubuh Manusia

PISANG KEPOK
==============>>

Buah pisang kepok merupakan salah satu jenis pisang yang berbentuk cukup besar dan gempal. Rasa manis yang menjadikan buah ini sebagai favorit setiap orang. Buah ini sangat mudah untuk di peroleh di dalam negeri kita, karena buah ini sangat cocok tumbuh di daerah tropis. Pisang adalah buah yang paling mudah ditemukan dan dikenal oleh mayoritas penduduk Indonesia. Harganya yang merakyat, mengenyangkan, mudah ditemukan dan dapat diolah menjadi berbagai macam panganan menjadi alasan kuat mengapa buah pisang sangat disukai. Di indonesia ada berbagai macam jenis pisang yang dapat ditemukan seperti pisang tanduk, pisang kepok, pisang siam, pisang emas dan banyak lagi jenisnya. Semua jenis pisang ini tentunya memiliki ciri yang khas dari jenisnya masing-masing. Kali ini kita akan membahas salah satu jenis pisang yang pasti sudah tidak asing lagi, yaitu pisang kepok. Pisang kepok selain bisa dimakan langsung, banyak juga yang mengolahnya menjadi kolak, kue bolu, setup pisang, pisang goreng dan masih banyak lagi yang tentunya dapat memanjakan lidah.

 Kandungan Nutrisi Pisang Kepok

Buah pisang kepok memiliki kulit yang lebih tebal dibandingkan kulit pisang ambon. Selain itu, walaupun telah matang, tekstur daging pisang kepok masih terasa keras. Bau pisang kepok juga tidak seharum pisang ambon. Walaupun begitu, ada banyak manfaat pisang kepok untuk kesehatan bagi orang yang memakannya. Dari Jurnal Nutrisi Universitas Diponegoro, dalam pisang kepok kuning terdapat:

    Air 65.94%
    Karbohidrat 31.4%
    Protein 1.75%
    Lemak 0.19%
    Abu 0.72%
    Antioksidan 12.34%
    Inulin 0.1265%
    Serat kasar 1.14%

Anda pastinya sudah mengenal buah pisang bukan? Ya , buah yang hidup di iklim tropis ini memang sangat banyak ditemukan di Indonesia. hampir semua daerah di Indonesia bisa ditanami buah pisang ini. ada banyak jenis buah pisang yang ditemukan di Indonesia. buah pisang memiliki banyak penggemar dan juga bisa diolah menjadi berbagai jenis olahan enak dan sehat. salah satu jenis buah pisang yang banyak penggemarnya adalah pisang kepok. Pisang kepok atau ada juga beberapa daerah yang menyebutnya dengan sebutan pisang gepeng.

MANFAAT PISANG KEPOK
=======================>>

1. Mengatasi maag

Buah pisang kepok mengandung efek antacid yang bisa menetralkan kadar produksi asam lambung yang berlebihan. Bukan hanyaitu buah ini sangat lah baik untuk lambung karena mudah untuk di cerna. Oleh karena itu untuk anda yang mengalami masalah pada lambung yang dikarenakan maag akan sangat baik apabila anda mengonsumsi buah ini. Buah ini dapat di konsumsi dengan berbagai cara sesuai dengan selera anda masing-masing.

2. Melancarkan pencernaan

Kandungan serat yang terdapat di dalam buah ini sangat bermanfaat yang sangat baik untuk mengatasi gangguan kesehatan terutama pada organ pencernaan. Serat yang akan membuat makanan yang ada di dalam lambung menjadi seperti gel sehingga dapat lebih mudah di cerna dan diserap vitamin dan gizinya oleh tubuh. Bukan hanya itu fases yang dihasilkan juga akan lebih lunak namun tidak terlalu encer sehingga sangat baik untuk anda yang memiliki masalah pencernaan.

3. Mengatasi stress

Depresi, stres serta kecemasan yang berlebihan akan mengurangi kadar potassium yang ada di dalam tubuh. Apabila hal itu terjadi maka pikiran akan terpecah serta tidak bisa berkonsentrasi. Apabila anda mengalami masalah seperti yang sudah saya sebutkan tidak ada salah nya untuk mencoba mengonsumsi buah ini mampu menghilangkan rasa stress, depresi.

4. Sebagai sumber potasium

Buah ini merupakan sumber makanan yang mengandung zat potassium terbesar pada sumber makanan lainnya. Sangat di anjurkan bagi anda yang mengalami gejala kekurangan potassium untuk mengonsumsi buah ini.

5. Mengendalikan tekanan darah

Untuk anda yang memiliki tekanan darah tinggi atau yang bisanya di sebut dengan hipertensi sangat baik apabila melakukan diet akan tetapi menambah asupan buah pisang kepok. Hal tersebut dikarenakan kandungan kalium serta sodium nya yang sangat tinggi bisa mencegah terjadinya peningkatan tekanan darah

6. Meningkatkan energi

Buah ini merupakan salah satu buah yang memiliki kandungan karbohidrat sehat yang sangat berperan membantu untuk meningkatkan energi. Mengkonsumsi buah ini untuk sarapan pagi ataupun setelah latihan-latihan berat dapat menjadi cara terbaik untuk meningkatkan energi tanpa harus mengonsumsi minuman yang manis.

7. Memperkuat tulang

Buah Pisang kepok memiliki kandungan prebiotik yang dapat disebut dengan fructooligosaccharide. Fructooligosaccharide ini memungkinkan tubuh untuk menyerap nutrisi dengan lebih mudah. Yang dapat diartikan bahwa buah ini membantu tubuh untuk menyerap kalsium, sehingga memberikan tulang yang kuat. Bukan hanya itu kandungan potasium pada pisang ini dapat mencegah hilangnya kalsium atau dapat dikatakan rendahnya risiko terserang osteoporosis.

8.  Sebagai Sumber Asupan Energi

Karbohidrat dalam buah pisang merupakan komponen penting untuk menjaga kesehatan seseorang agar tetap berenergi dan tidak lemas saat beraktivitas. Karbohidrat dan kalori yang terdapat dalam buah pisang kepok yang dimakan juga merupakan unsur penting dalam proses pembakaran atau metabolisme tubuh.

Pisang yang berbentuk pipih atau gepeng ini digolongkan sebagai sumber pati resistan dan memberi efek flatuensi atau gas dalam perut. Demikian beberapa informasi seputar kandungan nutrisi dan manfaat pisang kepok yang bisa dibagikan untuk Anda pada kesempatan ini.Manfaat pisang kepok yang direbus tidak akan jauh berbeda dengan pisang kepok yang tidak direbus. Hal tersebut dikarenakan kandungan nutrisi pada pisang kepok yang direbus tidak akan serta merta menghilang pada saat proses perebusan. Perbedaannya lebih terletak pada rasa dan juga tekstur. Di Indonesia pisang kepok sering direbus karena membuat rasanya dan teksturnya lebih manis dan juga lembut. Meskipun manis pisang ini tidak akan menaikkan gula darah dan bisa juga digunakan untuk mereka yang sedang menjalani pola diet sehat karena kandungan lemak pada pisang ini juga sangat rendah. dan perlu kita ketahui juga kalau ternyata buah pisang kepok tergolong memiliki khasiat serta manfaat sangat tinggi dan ternyta dari hasil penelitian , pisang kepok memiliki khasiat serta manfaat yang sama dengan Obat Forex yaitu mampu menjaga serta meningkatkan stamina energi pada jaringan organ vitalitas agar selalu sehat kuat perkasa secara alami dan sempurna . Berdasarkan uraian kandungan gizi di atas, sangat disayangkan jika kandungan sebanyak itu hanya dinikmati oleh ternak dan bakteri pengurai. Dengan kandungan gizi sebanyak itu seharusnya manusia dapat memanfaatkan kulit pisang untuk dijadikan produk asupan nutrisi bagi tubuh. Bisakah memanfaatkan kulit pisang untuk menjadi asupan nutrisi pada tubuh? Bisa, saat ini sudah banyak produk yang memanfaatkan kulit pisang sebagai bahan baku pembuatannya, mulai dari kosmetik hingga kesehatan.

Kulit pisang terbukti memiliki kandungan gizi yang tak kalah penting dengan buahnya. Hal ini menjadikan banyak kalangan yang berusaha untuk memanfaatkan kulit pisang. Karena selain bermanfaat untuk tubuh, kulit pisang juga bernilai ekonomis. Manusia dapat membuat produk kesehatan atau kecantikan dengan bahan baku kulit pisang dan menjualnya.   Meskipun daging buahnya yang matang dapat dimakan langsung, namun buah pisang kepok sebenarnya tidak tergolong sebagai “pisang meja” seperti pisang ambon dan pisang raja. Pisang kepok tergolong sebagai kelompok buah yang lebih enak dinikmati setelah diolah terlebih dahulu. Orang yang memiliki kondisi kesehatan tertentu bisa memakan buah ini dengan cara direbus, dikukus atau mencampur pisang kepok dengan oatmeal atau yogurt menjadi minuman atau makanan sehat. Selain itu buah ini memiliki banyak manfaat sekali bagi kesehatan tubuh dengan banyak memiliki kandungan gizi. Kandungan yang terdapat pada buah ini seperti kandungan kalori, vitamin B6, vitamin C, zat mangan, kalium dan lain sebagainya. Kandungan itulah yang sangat baik untuk kesehatan tubuh.
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Macam Mcam Produk

BANK PEMBAYARAN TRANSFER

JASA PENGIRIMAN PAKET

BARANG AMAN BERGARANSI